“Generasi muda adalah agen perubahan yang mampu membawa Indonesia menuju masa depan yang lebih bersih dan berkelanjutan,” kata Hanif.
Pelaksanaan ASTA 2025 diharapkan dapat menjadi contoh bagi daerah lain untuk memperluas gerakan peduli sampah.
Program ini juga sejalan dengan target pemerintah dalam mengurangi 30 persen timbunan sampah dan mengelola 70 persen sampah secara efektif pada 2025.