Kritik Rencana Menhut Buka 20 Juta Hektar Lahan, Arif Ingatkan Risiko Ekologis

Redaksi - Minggu, 12 Januari 2025 | 20:42 WIB

Post View : 0

Anggota Komisi IV DPR RI Arif Rahman. (BANUATERKINI/dpr.go.id/vel)

“Jika lahan 20 juta hektar ini diambil dari cadangan hutan, maka akan terjadi pembabatan hutan baru yang tidak hanya merusak lingkungan, tetapi juga bertentangan dengan komitmen hijau Presiden,” tegasnya.

Sebagai solusi, Arif mengusulkan agar pemerintah memanfaatkan lahan-lahan yang selama ini tidak terurus.

Menurutnya, langkah ini lebih bijak dibanding membuka cadangan hutan, karena dampaknya tidak hanya terbatas pada ekosistem lokal, tetapi juga berpengaruh pada upaya global menjaga suhu bumi.

“Pemanfaatan lahan yang terlantar bisa menjadi alternatif terbaik tanpa merusak cadangan hutan kita. Mari selaraskan kebijakan dalam negeri dengan visi hijau yang telah dicanangkan Presiden di tingkat global,” pungkas Arif.

Laporan: Ariel Subarkah
Editor: Ghazali Rahman

Halaman:
Baca Juga :  KPK Tangkap 17 Orang dalam OTT di Kalsel, Termasuk Pejabat Tinggi

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Berita Terkini

BANNER 728 X 90-rev