Puncak Arus Balik Melintasi Cianjur akan Terjadi Hingga Sabtu Malam

Redaksi - Sabtu, 13 April 2024 | 17:30 WIB

Post View : 3

Kasat Lantas Polres Cianjur AKP Anjar Maulana. Foto: BANUATERKINI/ANTARA/Ahmad Fikri.

Hingga Sabtu petang, kata dia, volume kendaraan pemilir yang melintas di jalur utama Cianjur, terus meningkat terlihat mulai dari Jalan Raya Bandung-Cianjur menuju arah Puncak, Bogor dan seterusnya, bahkan sistem satu arah yang diberlakukan sejak pagi mulai membuahkan hasil.

"Saat ini jalur sudah dibuka sebaliknya guna mencairkan antrean di sepanjang jalur Puncak, setelah sistem satu arah sempat diberlakukan selama delapan jam, namun kami meminta pengendara tetap mematuhi aturan lalulintas dan anjuran petugas," pungkasnya. (Antara).

Editor: Ghazali Rahman

Uploader: Faryz EF

Halaman:
Baca Juga :  Skandal Akademik di ULM, 20 Guru Besar Diperiksa, Akreditasi Turun Drastis

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Berita Terkini

BANNER 728 X 90-rev