Bupati Sayed Jafar Hadiri Panen Undang dan Bandeng di Desa Karangsari Indah

Redaksi - Senin, 28 Agustus 2023 | 22:09 WIB

Post View : 43

Tampak Bupati Kotabaru, Sayed Jafar Al Idrus menghadiri panen udang dan ikan bandeng di Desa Karangsari Indah Kecamatan, Pulau Laut Timur, Kotabaru, Senin (28/09/2023). Foto: BANUATERKINI/Diskominfo Kotabaru/Aidil.

Selain Kepala Dinas Perikanan Kotabaru, hadir pula dalam kegiatan panen udang dan ikan bandeng tersebut Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumberdaya Manusia (BKPSDM), Kepala Dinas Lingkungan, Kepala Dinas Kesehatan di lingkungan Pemerintah Kabupaten Kotabaru, Dewan Pengawas RSUD, Direksi PDAM dan Staf Khusus Abdullah.

Suksesnya panen undang dan ikan bandeng hasil budidaya warga tersebut, menunjukkan bahwa masyarakat berbasil membudidayakan hasil tambak ikan konsumsi dengan baik.

Halaman:
Baca Juga :  Dinas PUPR Kalsel Siapkan Jalur Alternatif Jelang Haul ke-218 Datu Kalampayan

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Berita Terkini

BANNER 728 X 90-rev