6. Rute Slipi - Tebet
Sebagai alternatif di rute ini, masyarakat bisa memilih:
Pihak Kepolisian menyarankan kepada seluruh masyarakat yang tidak memiliki kepentingan mendesak di sekitar lokasi kunjungan Paus Fransiskus untuk menghindari area-area yang diberlakukan rekayasa lalu lintas ini.
Masyarakat diimbau untuk mengikuti arahan petugas di lapangan dan memanfaatkan rute alternatif yang telah disiapkan demi kelancaran perjalanan dan keselamatan bersama.
Kunjungan Paus Fransiskus diharapkan dapat berjalan lancar dan menjadi momen bersejarah, tidak hanya bagi umat Katolik di Indonesia, tetapi juga bagi seluruh masyarakat yang mendukung terciptanya perdamaian antarumat beragama.