Saidi Harapkan Turnamen Mini Soccer Bangun Kekompakan Antar Elemen di Pemkab Banjar

Banuaterkini.com - Sabtu, 27 Agustus 2022 | 23:49 WIB

Post View : 4


Bupati Saidi Mansyur saat ikut bertanding dalam laga eksebisi dengan tiga tim masing-masing tim Forum Camat, tim DPRD Banjar dan tim Forum Jurnalis Banjar (FJB). @diskominfo kab. Banjar.

Reporter: Misbad   l   Editor: DRM/DQ Elbanjary

Bupati Banjar Saidi Mansyur mengharapkan agar ajang Turnamen Mini Soccer menjadi sarana untuk menjalin silaturahmi antar Aparat Sipil Negara (ASN) juga membangun kekompakan dan kerjasama yang baik dengan seluruh elemen yang ada di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Banjar. 

Martapura, Banuaterkini.com - Pelaksanaan Turnamen Mini Soccer Piala Bupati Banjar selain untuk menjalin silaturrahmi juga merupakan sarana untuk saling mengenal seluruh jajaran di lingkungan Pemkab Banjar baik dari unsur ASN maupun Pegawai Tidak Tetap (PTT).


Hal itu disampaikan Bupati Banjar H Saidi Mansyur saat membuka Turnamen Mini Soccer Piala Bupati tahun 2022 di Rahmat Mini Soccer Tanjung Rema, Martapura. Sabtu (27/08/2022) sore.

Menurut Saidi, dalam aturan turnamen ini tidak semua peserta terdiri dari unsur ASN saja, peserta dalam satu tim terdiri dari 2 orang unsur ASN sisanya dilengkapi oleh PTT.

“Mudah-mudahan ajang silaturrahmi melalui sepak bola ini mini ini kekompakan dan kerjasama antar SKPD dapat terjalin dengan baik," harapnya.


Halaman:

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Berita Terkini

BANNER 728 X 90-rev