Pemkot Banjarbaru Dorong Optimalisasi Pengumpulan Zakat

Redaksi - Rabu, 19 Februari 2025 | 09:34 WIB

Post View : 0

Wali Kota Banjarbaru Muhammad Aditya Mufti Ariffin bersalaman dengan ulama dan pengurus BAZNAS usai sosialisasi memperkuat Unit Pengumpul Zakat (UPZ) masjid dan musala di Aula Gawi Sabarataan Banjarbaru, Selasa (18/02/2025). (BANUATERKINI/ANTARA/MC Banjarbaru)

Ia berharap sosialisasi ini dapat membangun kesadaran kolektif masyarakat untuk berperan aktif dalam pemberdayaan zakat.

“Melalui penguatan UPZ, pengumpulan zakat, infaq, dan sedekah dapat berjalan lebih efisien serta berdampak positif bagi kesejahteraan masyarakat,” ujarnya.

Pemkot Banjarbaru optimistis dengan kolaborasi berbagai pihak, pengelolaan zakat akan lebih terarah sehingga dapat meningkatkan kesejahteraan umat secara berkelanjutan.

Laporan: Syauqi Azmi
Editor: Ghazali Rahman
Copyright @Banuaterkini 2025

Halaman:
Baca Juga :  Lantik Pejabat Baru PT Baramarta, Bupati Saidi Dorong Tata Kelola Perusahaan yang Baik

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Berita Terkini

BANNER 728 X 90-rev